Hati-hati, Kuku Panjang Bisa Jadi Sarang Virus Corona

- Kamis, 2 April 2020 | 12:10 WIB
Ilustrasi kuku yang panjang. (Freepik)
Ilustrasi kuku yang panjang. (Freepik)

Virus corona atau Covid-19 yang menyebar dengan cepat membuat semua orang khawatir. Akhirnya, semua orang melakukan imbauan dari pemerintah seperti bekerja dari rumah, physical distancing, dan rajin mencuci tangan.

Namun, ada satu hal yang jarang menjadi perhatian banyak orang yaitu memotong kuku. Dilansir dari Huffpost, kuku yang panjang ternyata bisa jadi penyebab penyakit virus corona.

Virus atau bakteri bisa mengendap di sela-sela kuku yang panjang, dan sangat berbahaya ketika kamu tidak sadar memegang mulut atau sedang makan.

-
Ilustrasi kuku yang panjang. (Freepik)

Mulai dari sekarang rawat kukumu dengan memotongnya secara rutin. Jangan biarkan kuku panjang, supaya terhindar dari virus dan bakteri.

Yuk, coba sekarang periksa kukumu. Kalau sudah panjang, segera potong kuku untuk mengantisipasi virus corona.

Jadi jangan lupa untuk potong kuku, ya!


Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

Manfaat Rosemary Oil sebagai Perawatan Rambut

Rabu, 24 April 2024 | 13:49 WIB

4 Manfaat Menggunakan Masker Rambut Secara Rutin

Rabu, 17 April 2024 | 12:30 WIB

7 Cara untuk Cegah Bibir Kering dan Pecah-pecah

Senin, 15 April 2024 | 09:00 WIB
X