Steam Ungkap Jajaran Game Terlaris dan Paling Banyak Dimainkan di 2020

- Senin, 28 Desember 2020 | 09:53 WIB
Ilustrasi game-game terbaik Steam di tahun 2020 ini (photo/Valve Corporation/Steam)
Ilustrasi game-game terbaik Steam di tahun 2020 ini (photo/Valve Corporation/Steam)

Valve Corporation selaku pengembang dari platform toko game online Steam baru saja mengungkap daftar game-game terbaik di tahun 2020. Meskipun pihaknya tidak memberikan peringkat sama sekali, setidaknya kita bisa melihat game-game apa saja yang populer.

Diketahui terdapat enam kategori yang diperlihatkan mulai dari game dengan penjualan terbaik, game baru dirilis terbaik, game yang paling banyak dimainkan, game Early Access terbaik, game VR terbaik, dan juga game dengan dukungan controller terbaik.

Berikut ini adalah daftar lengkap dari game-game yang dipilih oleh Steam seperti dikutip dari IGN (disusun dengan urutan alphabet)

Game dengan Penjualan Terbaik

  • Among Us
  • Counter-Strike: Global Offensive
  • Cyberpunk 2077
  • Destiny 2
  • Doom Eternal
  • DOTA 2
  • Fall Guys
  • Grand Theft Auto V
  • Monster Hunter: World
  • PlayerUnknown's Battlegrounds
  • Red Dead Redemption 2
  • Tom Clancy's Rainbow Six Siege

 

Game Baru Dirilis Terbaik

  • Baldur's Gate 3
  • Borderlands 3
  • Command & Conquer Remastered Collection
  • Crusader Kings III
  • Cyberpunk 2077
  • Death Stranding
  • Doom Eternal
  • Dragon Ball Z: Kakarot
  • Fall Guys: Ultimate Knockout
  • FIFA 21
  • Football Manager 2021
  • Grounded
  • Half-Life: Alyx
  • Horizon Zero Dawn Complete Edition
  • Mafia: Definitive Edition
  • Marvel's Avengers
  • Microsoft Flight Simulator
  • Mount & Blade II: Bannerlord
  • Persona 4 Golden
  • Resident Evil 3
  • Sea of Thieves
  • Star Wars: Squadrons
  • Temtem
  • The Outer Worlds
  • Wolcen: Lords of Mayhem

 

Game dengan Jumlah Pemain Terbanyak

  • Among Us
  • Counter-Strike: Global Offensive
  • Cyberpunk 2077
  • Destiny 2
  • DOTA 2
  • Grand Theft Auto V
  • Life Is Strange 2
  • Monster Hunter: World
  • Mount & Blade II: Bannerlord
  • PlayerUnknown's Battlegrounds
  • Terraria

 

Game Early Access Terbaik

  • Deep Rock Galactic
  • DJMAX RESPECT V
  • Factorio
  • Golf With Your Friends
  • Hades
  • Noita
  • Risk of Rain 2
  • Skater XL
  • Torchlight 3
  • Wolcen: Lords of Mayhem

 

Game VR (Virtual Reality) Terbaik

  • Arizona Sunshine
  • Beat Saber
  • Blade & Sorcery
  • Boneworks
  • Half-Life: Alyx
  • Hot Dogs, Horseshoes & Hand Grenades
  • Pavlov VR
  • Pistol Whip
  • Superhot VR
  • The Elder Scrolls V: Skyrim VR
  • The Walking Dead: Saints and Sinners
  • VR Kanojo

 

Game dengan Dukungan Controller Terbaik

  • Cyberpunk 2077
  • Dark Souls 3
  • Destiny 2
  • Dragon Ball Z: Kakarot
  • Fall Guys
  • FIFA 21
  • Grand Theft Auto V
  • Hades
  • Monster Hunter: World
  • NBA 2K20
  • Persona 4 Golden
  • The Witcher 3: Wild Hunt

 

Baca Juga: Cukup Sultan, Ini Spesifikasi PC Rata-Rata Para Pengguna Steam di 2020

Apakah di daftar tersebut ada game yang sudah pernah kalian mainkan? Jika iya, tulis game yang sudah kalian mainkan tersebut di kolom komentar di bawah ya guys!

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

Streamer Terkenal Ninja Umumkan Idap Kanker Kulit

Kamis, 28 Maret 2024 | 10:36 WIB
X