FOTO: Gladi Bersih Acara Hari Kemerdekaan Malaysia di Putrajaya

- Jumat, 28 Agustus 2020 | 11:02 WIB
Penunggang kuda yang memegang bendera Malaysia mengikuti gladi bersih acara Hari Kemerdekaan, di Putrajaya, Malaysia (REUTERS/LIM HUEY TENG)
Penunggang kuda yang memegang bendera Malaysia mengikuti gladi bersih acara Hari Kemerdekaan, di Putrajaya, Malaysia (REUTERS/LIM HUEY TENG)

Hari Kemerdekaan Malaysia, dirayakan setiap tahun pada tanggal 31 Agustus. Ini jelas merupakan waktu yang penuh warna dan meriah untuk berada di Kuala Lumpur atau bepergian ke mana pun di Malaysia! 

Namun, tahun ini akan sedikit berbeda dari tahun lalu di mana Parade Merdeka akan disiarkan di TV dalam keadaan new normal.

'Malaysia Prihatin' (Malaysia Cares) diresmikan sebagai tema untuk perayaan Hari Nasional dan Hari Malaysia tahun ini. 

Tema tersebut dipilih untuk menekankan kepedulian, tekad dan kesabaran saat kita melawan pandemi global. Di dalamnya juga terdapat makna bahwa setiap warga Malaysia bersama-sama dengan pemerintah dalam memerangi pandemi.

-
Anggota Royal Guard Malaysia mengikuti gladi bersih untuk acara Hari Kemerdekaan, di Putrajaya, Malaysia (REUTERS/LIM HUEY TENG)
-
REUTERS/Lim Huey Teng
-
REUTERS/Lim Huey Teng
-
REUTERS/Lim Huey Teng
-
REUTERS/Lim Huey Teng

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Rekomendasi

Terkini

X