Kamu Sering Nyinyir di Media Sosial? Ini Cara yang Untuk Mengatasinya

- Rabu, 16 Oktober 2019 | 19:59 WIB
Ilustrasi/Pixabay
Ilustrasi/Pixabay

Kebiasaan memberikan komentar yang tidak menyenangkan di media sosial, sepertinya sudah hal umum dilakukan oleh banyak orang. Kebiasaan ini tak hanya memperburuk korban, tapi juga akan menimbulkan dampak negatif bagi pelaku.

Nah, kebiasaan buruk ini dapat kamu atasi dengan beberapa cara berikut ini. Apa saja ya?

  1. Jika ingin berkomentar sebaiknya jangan memberikan komentar yang dapat menyalahkan atau merendahkan orang lain, cobalah untuk berbicara  secara asertif.
  2. Komentar nyinyir dapat berdampak buruk, sehingga sebelum berkomentar sebaiknya pikirkan dampak buruk yang akan kamu hadapi.
  3. Mencoba untuk berempati dengan orang lain.
  4. Memberikan pendapat kepada orang lain itu memang penting, tapi kamu juga harus bersikap terbuka dan bisa menghargai orang lain.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

X