3 Cara Untuk Mempersingkat Perawatan Wajah

- Sabtu, 10 Agustus 2019 | 20:10 WIB
Ilustrasi/Unsplash
Ilustrasi/Unsplash

Rutinitas perawatan kulit akan menghabiskan banyak waktu, setidaknya sekitar 30 menit. Bagi wanita sibuk, tentu ini akan membuat dia repot. Nah, berikut tips perawatan kulit dengan cepat. Apa saja ya girls?

1. Miliki Rutinitas Efektif di Malam Hari

Jika pagi hari terlalu sibuk, kamu bisa melakukan perawatan kulit di malam hari yakni menggunakan serum anti penuaan. Jika kulitmu berminyak, kamu cukup lakukan perawatan pada langkah ini. Tapi, untuk jenis kulit lainnya kamu bisa menambahkan lapisan krim untuk mengunci nutrisi antioksidan.

2. Letakkan Produk Secara Terorganisir

Untuk menghemat waktu perawatan kulit, kamu sebaiknya mengetahui semua barang-barang yang akan kamu gunakan. Letakan produk yang kamu butuhkan saling berdekatan, untuk mempersingkat waktu.

3. Perhatikan Gizi yang Dikonsumsi

Jika tidak sempat melakukan perawatan kulit dengan skincare, kamu bisa menggantinya dengan memperhatikan gizi yang kamu konsumsi, misalnya, konsumsi buah dan sayuran yang cukup.

Editor: Administrator

Terkini

Manfaat Rosemary Oil sebagai Perawatan Rambut

Rabu, 24 April 2024 | 13:49 WIB

4 Manfaat Menggunakan Masker Rambut Secara Rutin

Rabu, 17 April 2024 | 12:30 WIB

7 Cara untuk Cegah Bibir Kering dan Pecah-pecah

Senin, 15 April 2024 | 09:00 WIB
X