3 Rekomendasi Produk Skincare Lokal Untuk Kulit Glowing yang Ramah di Kantong

- Rabu, 13 Januari 2021 | 14:42 WIB
Ilustrasi Remaja. (Photo/Ilustrasi/Freepik)
Ilustrasi Remaja. (Photo/Ilustrasi/Freepik)

Saat ini, banyak jenis skincare yang ditawarkan di pasaran. Namun, seringnya kita mengetahui produk luar negeri yang dianggap efektif untuk mencerahkan dan membuat kulit yang glowing.

Baca Juga : Jangan Dibiarkan, 4 Hal Ini Tanda Kamu Punya Inner Child yang Terluka

Ternyata, produk dalam negeri kita juga memiliki manfaat yang tidak kalah saing dengan produk luar untuk mencerahkan dan membuat kulit glowing. Selain itu, harga yang ditawarkan juga sangat terjangkau untuk kantong para remaja.

Berikut rekomendasi untuk produk lokal yang memiliki harga murah namun berkualitas.

1. Westcare All in One Brightening Face Wash, Rp90.000

-
Westcare All in One Brightening Face Wash. (Photo/Westcare)

 

Selain terkenal dengan face serum-nya, brand Westcare juga punya face wash yang bagus. Mengandung Kakadu Plum yang sangat tinggi vitamin C-nya, produk ini bikin kulit glowing dan terlindungi dari radikal bebas. Ditambah dengan marula oil danaloe vera, kulitmu tidak cuma bersih tapi  juga tetap terhidrasi.

2. Whitelab Brightening Face Serum, Rp75.000

-
Whitelab Brightening Face Serum. (Photo/Whitelab)

 

Ini adalah salah satu skincare lokal yang bikin kulit glowing karena memiliki perpaduan 10% Niacinamide dengan collagen akan mencerahkan kulit, membuatnya lebih halus, dan membantu noda-noda gelap memudar.

Teksturnya ringan dan mudah meresap, sudah BPOM, dan bisa dipakai oleh semua jenis kulit. Lengkapi dengan Whitelab Hydrating Essence-nya deh, biar hasilnya lebih maksimal.

3. Wardah UV Shield Aqua Fresh Essence SPF 50 PA++++, Rp55.000

-
Wardah UV Shield Aqua Fresh Essence SPF 50 PA++++. (Photo/Wardah)

 

Walaupun sudah pakai toner, essence, serum, jadinya percuma kalau kamu nggak pakai sunscreen setiap hari buat melindungi dari sinar UVA dan UVB.

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

Manfaat Rosemary Oil sebagai Perawatan Rambut

Rabu, 24 April 2024 | 13:49 WIB

4 Manfaat Menggunakan Masker Rambut Secara Rutin

Rabu, 17 April 2024 | 12:30 WIB

7 Cara untuk Cegah Bibir Kering dan Pecah-pecah

Senin, 15 April 2024 | 09:00 WIB
X