Melihat Proses Pembuatan Garam Madura, Sekali Panen Bisa 10 Ton

- Minggu, 31 Juli 2022 | 21:59 WIB
Pembuatan garam di Madura. (Hendra Susanto/Z Creators)
Pembuatan garam di Madura. (Hendra Susanto/Z Creators)

Garam Madura sudah terkenal seantero penjuru negeri. Salah satu perusahaan yang memproduksi salah satu bumbu masakan ini adalah PT Garam, salah satu BUMN dibidang pangan. 

Berlokasi di Desa Pandan, Kecamatan Galis, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur. Pegaraman ini memiliki luas lahan 1.063,87 hektare. Saat memasuki musim panen, dalam satu tambak bisa mencapai 5 ton garam selama seminggu. Bahkan hampir 10 ton tergantung airnya. 

Untuk garam yang di hasilkan lumayan putih kristal, karena menggunakan polybag sebagai alasnya. Uniknya di pegaraman ini tidak menggunakan kincir angin, melainkan pakai pompa air besar, dari lahan tambak yang sangat luas. Umumnya para petani garam Madura menggunakan kincir angin. 

Berikut foto-foto proses pembuatan garam di Madura yang sangat terkenal karena kualitasnya. 

-
Pembuatan garam di Madura. (Hendra Susanto/Z Creators)
-
Pembuatan garam di Madura. (Hendra Susanto/Z Creators)
-
Pembuatan garam di Madura. (Hendra Susanto/Z Creators)
-
Pembuatan garam di Madura. (Hendra Susanto/Z Creators)
-
Pembuatan garam di Madura. (Hendra Susanto/Z Creators)

Bikin cerita serumu dan dapatkan berbagai reward menarik! Let’s join Z Creators dengan klik di sini.

-
Z Creators

Editor: Yayan Supriyanto

Tags

Rekomendasi

Terkini

15 Negara Terkecil di Dunia yang Layak Dijelajahi

Kamis, 28 Maret 2024 | 06:20 WIB
X