Ini Dia Pilihan Transportasi Umum dari Bandara YIA Menuju Pusat Kota

- Rabu, 19 Februari 2020 | 13:00 WIB
Bandara YIA di Kulon Progo. (Instagram/jawara08)
Bandara YIA di Kulon Progo. (Instagram/jawara08)

Bandara Yogyakarta International Airport (YIA) yang berada di Kulon Progo, memiliki sejumlah transportasi umum pilihan yang siap mengantarkan kamu menuju pusat kota. Penasaran apa saja?

Nah, buat kamu yang demen berpelesiran ke Yogyakarta dengan moda transportasi pesawat terbang, kini rute penerbangan domestik dan internasional dari dan ke Yogyakarta akan mengalami perubahan,

Terhitung mulai 29 Maret 2020 mendatang, penerbangan domestik dari dan ke Yogyakarta tidak akan dilayani lagi dari Bandara Internasional Adisutjipto, karena akan pindah ke Bandara YIA Kulon Progo.

Bandara YIA Kulon Progo sendiri berjarak 42 kilometer dari pusat kota Yogyakarta. Memang terdengar sangat jauh, namun kamu tak perlu khawatir, sebab dari bandara tersebut, sudah ada pilihan transportasi umum yang siap mengantarkan kamu ke pusat kota. Mulai dari kereta hingga mini bus.

Adapun pilihan transportasi umum dari dan ke Bandara YIA akan dioperasikan oleh DAMRI, SatelQu, dan Kereta Bandara dengan rute Yogyakarta-Kulon Progo.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Rekomendasi

Terkini

7 Tips Memilih Hotel untuk Liburan Bersama Keluarga

Minggu, 14 April 2024 | 13:10 WIB
X