INDOZONE.ID - Sejumlah koleksi wayang dipamerkan pada pameran Jayengtilam di Museum Sonobudoyo, Yogyakarta, Senin (30/11/2020).
Pameran ini berlangsung hingga 30 Desember 2020 dan digelar untuk mengangkat kembali kejayaan tradisi lisan yang hidup di masyarakat agar menjadi identitas lokal.


Artikel Menarik Lainnya:
- FOTO: Wisata Air Panas Bumi di Rokan Hulu
- Aerotel Beijing, Hotel Bandara Terbesar di Daxing Tiongkok
- Kasus Covid-19 Meningkat, Los Angeles Larang Pelanggan Restoran Makan di Tempat