FOTO: Museum Terbesar di Kota Jambi

- Jumat, 9 April 2021 | 10:30 WIB
Pelajar mengamati koleksi
Pelajar mengamati koleksi

Sejumlah pelajar mengamati berbagai koleksi yang dipamerkan di Museum Siginjei, Jambi, Kamis (8/4/2021).

Museum terbesar di Kota Jambi yang menyimpan 7 ribu lebih koleksi bidang arkeologi, sejarah, budaya, dan geologi tersebut dikembangkan sebagai tempat pengenalan sejarah Jambi untuk masyarakat.

-
Pelajar mengamati koleksi patung dengan pakaian pengantin suku Melayu Jambi (ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan)
-
Pelajar mengamati koleksi "pistol VOC" dan teropong abad ke-18 Masehi (ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan)
-
Pelajar mengamati koleksi harimau Sumatera (pantera tigris Sumaterae) yang diawetkan (offset). ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

7 Tips Memilih Hotel untuk Liburan Bersama Keluarga

Minggu, 14 April 2024 | 13:10 WIB
X