FOTO: Wisata di Bukit Satu Pohon

- Senin, 16 November 2020 | 09:47 WIB
Pengunjung menikmati pemandangan dari puncak (ANTARA FOTO/Basri Marzuki)
Pengunjung menikmati pemandangan dari puncak (ANTARA FOTO/Basri Marzuki)

Sejumlah pengunjung datang dan menikmati keindahan alam Bukit Satu Pohon di Desa Sibedi, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, Minggu (15/11/2020).

Kawasan wisata perbukitan alam yang dikelola oleh kelompok pemuda setempat dan disokong Anggaran Dana Desa itu ramai dikunjungi warga pada setiap hari libur.

Yang unik dari tempat wisata ini adalah di bukit ini hanya tumbuh satu pohon dan terletak tepat di puncak. Itulah mengapa disebuah Bukit Satu Pohon.

-
Pengunjung membawa anjing peliharaannya saat berwisata di Bukit Satu Pohon (ANTARA FOTO/Basri Marzuki)
-
Pengunjung menikmati pemandangan dari puncak (ANTARA FOTO/Basri Marzuki)

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Rekomendasi

Terkini

5 Rekomendasi Penginapan di Sumba Timur, NTT

Selasa, 23 April 2024 | 20:50 WIB

7 Tips Memilih Hotel untuk Liburan Bersama Keluarga

Minggu, 14 April 2024 | 13:10 WIB
X