Kamu Harus Tau! Cara Screenshot Mudah di iPhone

- Kamis, 4 Agustus 2022 | 14:15 WIB
Posisi Sentuhan untuk Screenshot di Iphone. (INDOZONE/Bima Febrianto)
Posisi Sentuhan untuk Screenshot di Iphone. (INDOZONE/Bima Febrianto)

Di era perkembangan teknologi ini semakin lama semakin canggih terutama pada smartphone zaman sekarang.

Bagi para pengguna Apple terutama iPhone sekarang ada fitur screenshot atau tangkapan layar yang bernama 'Double Tap'. Fitur ini menggunakan sensor yang tertatam di ponsel tersebut.

Baca Juga: OPPO Luncurkan Reno8 Pro 5G, Potret Malam Hari Jadi Lebih Jernih!

Dengan mengetuk cepat dua atau tiga kali di bagian belakang iPhone, kamu dapat mengambil jepretan layar atau Screenshot.

Berikut Caranya:

  • Pastikan Iphone kalian iPhone 8 atau versi lebih baru. 
  • Yang pertama buka menu Setting pada iPhone kalian.
  • Lau cari Accessibility dan klik.
  • Setelah itu klik bagian Touch.
  • Lanjut lagi scroll ke bawah dan klik Back Tap.
  • Dan klik yang Double Tap lalu klik Screenshot. 

Setelah melakukan ini semua, kamu hanya perlu mencari yang kamu ingin screenshot dan klik dua kali di logo Apple, kemudia selesai. Gampang, kan...

Penulis: Bima Febrianto

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

Samsung Galaxy A54 vs A55, Mana Lebih Canggih?

Selasa, 26 Maret 2024 | 10:30 WIB

Xiaomi Pad 5 Mulai Kebagian Update HyperOS

Minggu, 24 Maret 2024 | 13:30 WIB
X