Buat 3 Akun Palsu, Pria 50 Tahun Tipu 5 Gadis Remaja Minta Foto dan Video Vulgar

- Sabtu, 22 Oktober 2022 | 14:02 WIB
Ilustrasi hacker. (Freepik/Master1305)
Ilustrasi hacker. (Freepik/Master1305)

Seorang pria New Jersey berusia 50 tahun menggunakan aplikasi media sosial untuk membuat tiga akun palsu untuk menipu setidaknya lima gadis remaja. Pelaku meminta korban untuk mengiriminya foto dan video vulgar.

Kantor Kejaksaan AS untuk New Jersey dalam sebuah pernyataan mengutip NJ.com, Sabtu (22/10/2022) Sunil Vaid, dari Brunswick Utara, Amerika Serikat (AS) didakwa dengan satu tuduhan memproduksi pornografi anak.

Aplikasi yang dia gunakan tidak diungkapkan dalam dokumen pengadilan.

Baca Juga: Informasi yang Patut Diwaspadai di Media Sosial: Merendahkan, Melecehkan hingga Hoaks

Jaksa federal mengatakan Vaid membuat tiga akun email terpisah. Satu sebagai pria yang dapat membantu karir seseorang di dunia modeling.

Kemudian akun lainnya sebagai wanita, dan yang terakhir sebagai pelatih pribadi. 

Dia kemudian berkomunikasi melalui aplikasi dan meminta gambar dari dua anak berusia 13 tahun, dua anak berusia 15 tahun dan 16 tahun, pada tahun 2020.

Baca Juga: Instagram Update Fitur Blokir: 4 Juta Diblok Tiap Minggunya

Menurut dokumen pengadilan,satu korban mengirimi Vaid 81 gambar "telanjang atau hampir telanjang" sementara yang lain mengiriminya 35 foto eksplisit. 

Korban ketiga mengirim Vaid video dengan durasi tiga menit.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

Samsung Galaxy A54 vs A55, Mana Lebih Canggih?

Selasa, 26 Maret 2024 | 10:30 WIB

Xiaomi Pad 5 Mulai Kebagian Update HyperOS

Minggu, 24 Maret 2024 | 13:30 WIB
X