Vietnam Menang Besar, Timnas Futsal Indonesia Sumbang Medali Perak

- Kamis, 19 Mei 2022 | 12:55 WIB
Skuad Futsal Timnas Indonesia SEA Games 2021. (Dok. Federasi Futsal Indonesia)
Skuad Futsal Timnas Indonesia SEA Games 2021. (Dok. Federasi Futsal Indonesia)

Timnas futsal Indonesia belum bisa meraih medali emas dikarenakan pada pertandingan semi-final melawan Thailand berakhir seri 1-1. Sedangkan Vietnam menang telak ketika melawan Myanmar dengan skor 4-0.

Dengan skor seri di semi-final dan skor seri juga di pertandingan final, Indonesia harus puas dengan perolehan medali perak.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo dan Anaknya Pamer Tubuh Kekar, Sama-sama Punya Perut Sixpack

Vietnam sendiri akan kembali bertanding melawan Thailand meski pertandingan tersebut tidak mempengaruhi posisi Indonesia.

Sejak tahun 2007 Indonesia sudah mendapatkan 3 medali perak dari cabang olahraga ffutsal yang mana didapatkan pada tahun 2007, 2011, dan 2013. Ini merupakan kali pertama tim futsal Indonesia mendapatkan medali perak.

Dilansir dari laman resmi SEA Games 2021, saat ini Indonesia berada di posisi keempat dengan perolehan medali sebanyak 137, berupa 37 medali emas, 51 medali perak, dan 49 medali perunggu.

Penulis: Iqlima Shofiyyah Nasution

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Fahmy Fotaleno

Tags

Rekomendasi

Terkini

Performa Bapuk MU Bikin Casemiro Susah Tidur

Selasa, 9 April 2024 | 14:45 WIB
X