Cara Cek Pelat Nomor Kendaraan Online Termudah, Gak Perlu ke Samsat!

- Rabu, 28 Desember 2022 | 14:56 WIB
Ilustrasi Plat Nomor. (Korlantas Polri)
Ilustrasi Plat Nomor. (Korlantas Polri)

Cara cek pelat nomor kendaraan secara online tentu saja akan memudahkan kamu, karena dengan begini kamu gak perlu pergi ke samsat untuk mengecek pelat nomor tersebut.

Untuk mengeceknya, kamu hanya perlu memiliki smartphone dengan koneksi internet yang baik. Jika tidak memiliki koneksi internet yang memadai, kamu bisa melakukannya dengan cara SMS, namun kamu harus memiliki pulsa ya guys.

Berikut cara cek pelat nomor kendaraan secara online dengan mudah dan cepat!

Cara Cek Pelat Nomor Kendaraan Online

Cek pelat nomor kendaraan secara online bisa kamu lakukan melalui aplikasi E-samsat. Sejumlah pemerintah provinsi telah membuat aplikasinya, untuk mempermudah warga untuk mengecek plat nomor dan informasi kendaraan, termasuk pajak kendaraan secara online melalui ponsel.

-
Aplikasi Sambat. (Google Play)

Aplikasi tersebut adalah:

  • Kepulauan Riau : ESamsat KEPRI
  • Sumatera Selatan : Aplikasi E-dempo
  • Banten : Aplikasi Sambat
  • Jawa Barat : Aplikasi Sambara
  • Jawa Tengah : NEW SAKPOLE
  • Jawa Timur : E-Smart Samsat Jatim
  • Yogyakarta : Aplikasi infopkbdiy
  • NTB : Samsat Delivery
  • Kalimantan Barat : Aplikasi Samsat Kalbar
  • Sulawesi Tengah : Aplikasi Samsat sulteng

Baca Juga: Ini Jenis-jenis Plat Nomor RF yang Masih Jarang diketahui Banyak Orang!

Cek Plat Nomor Kendaraan Melalui Website

-
Website Samsat DKI Jakarta. (Samsat PKB2 Jakarta)
  • Jawa Timur: https://info.dipendajatim.go.id/index.php?page=info_pkb
  • Jawa Tengah: https://dppad.jatengprov.go.id/info-pajak-kendaraan/
  • Jawa barat: https://bapenda.jabarprov.go.id/infopkb/
  • Jakarta: https://samsat-pkb2.jakarta.go.id/
  • Yogyakarta: https://infonjkbdiy.com/
  • Aceh: https://esamsat.acehprov.go.id/
  • Sumatra Barat: https://dpkd.sumbarprov.go.id/info-pkb.html
  • Sumatra Utara: https://bpprd.sumutprov.go.id/e-samsat/pages/index.php
  • Sumatra Selatan: https://bapenda.sumselprov.go.id/index.php/page/kategori/
  • Jambi: https://jambisamsat.net/infopkb.html
  • Riau: https://badanpendapatan.riau.go.id/infopajak/
  • Kepulauan Riau: https://rtmcpoldakepri.com/informasi-pajak-kendaraan-bermotor/
  • Kalimantan Tengah: https://info.samsatkalteng.id/
  • Kalimantan Timur: https://simpator.kaltimprov.go.id/cari.php
  • Kalimantan Selatan: https://bakeudakalsel.info/
  • Kalimantan Utara: Aplikasi e Samsat Kalimantan Utara (Instal dulu)
  • Sulawesi Tengah: https://dispenda.sultengprov.go.id/pkb
  • Sulawesi Utara: https://dispenda.sulutprov.go.id/index.php?page=cekpajak
  • Bali: https://portal.bpdbali.id/infosamsat/
  • NTB: https://bappenda.ntbprov.go.id/page/informasi/info_pkb.php
  • Maluku Utara: https://36.67.28.171/Kiosk/Kiosk.aspx

Cek Pelat Nomor Kendaraan Melalui SMS

  • Jawa Timur: Kirim SMS dengan Format “JATIMPLAT NOMOR“, Contoh “JATIM AG3921OAQ“, kirim ke 7070. Dengan biaya SMS sebesar Rp. 385,-
  • Jawa Tengah: Kirim SMS dengan format “JATENG PLAT KENDARAAN“, Contoh “JATENG AD3921OAQ“, kirim ke 9600.
  • Jawa Barat: Kirim SMS ke layanan SMS Bapeda dengan format Infohuruf depan plat/angka plat/huruf ahir platwarna plat, Contoh : INFO D/3068/ACY Hitam, kirim ke 08112119211, Biaya SMS sesuai standar operator.
  • Yogyakarta: Untuk area yogyakarta Kirim SMS Dengan Format DIYNomor Plat, Contoh DIY AB2708EC, Kirim ke 99600, biaya SMS Rp. 550,-
  • Jakarta: Kirim SMS dengan format InfoRanmorNo.Plat, contoh INFO RANMOR B3711BXNN, Kirim SMS ke 8893. Atau bisa cek VIA USSD (telkomsel) dengan menghubungi *368*1#, kemudian pilih Polda metro jaya, kemudian pilih Info Ranmor, kemudian masukan plat nomor kendaraan anda.
  • Sumatera Barat: Kirim SMS ke layanan samsat Sumbar dengan format PKB#Hurud depan platNomor polisiHuruf belakang plat, contoh : Pkb#BA 1620 TT kirim ke 08116941555. Layanan SMS ini hanya bisa digunakan saat jam kerja saja, jika kamu mengecek pada hari libur maka laporan pajak akan dikirimkan ketika jam kerja.
  • Sumatera Utara: Kirim SMS dengan format PAJAKNO.POLISIWarna Plat, Contoh : PAJAK BA5807AFA HITAM, kirim ke 3699. Kamu juga bisa cek via USSD ke *368*117#, kemudian pilih polda sumut, kemudian pilih info pajak, kemudian masukan nomor polisi, kemudian masukan masukan warna plat, kemudian masukan 5 angka terahir nomor rangka. (layanan ini khusus TELKOMSEL)
  • NTT: Kirim SMS dengan format SAMSATNOMOR POLISI5 DIGIT TERAKHIR NOMOR MESIN – Contoh : SAMSAT DH1234AA 12345, kirim ke 3130. Biaya SMS Rp. 2.310,-. Jika kamu tidak tau nomor rangkanya, anda bisa ketik 12345 untuk mengganti nomor rangka, kami sudah mencoba dan berhasil.

Daftar Kode Pelat Nomor di Indonesia

-
Ilustrasi Plat Nomor. (Antara)
  • AA: Kedu, Purworejo, Temanggung, Magelang, Wonosobo, dan Kebumen
  • AD: Boyolali, Klaten, Wonogiri, Sukoharjo, Surakarta, Karanganyar, dan Sragen
  • K: Cepu, Pati, Kudus, Jepara, Grobogan, Rembang, dan Blora
  • G: Brebes, Pemalang, Batang, Tegal, dan Pekalongan
  • H: Salatiga, Semarang, Kendal, dan Demak
  • D: Bandung, Bandung Barat, dan Cimahi
  • F: Bogor, Sukabumi, dan Cianjur
  • E: Kuningan, Cirebon, Majalengka, dan Indramayu
  • Z: Banjar, Garut, Ciamis, Tasikmalaya, dan Sumedang
  • T: Subang, Purwakarta, dan Karawang
  • A: Tangerang (Kabupaten), Cilegon, Lebak, Serang, dan Pandeglang
  • B: Jakarta, Tangerang (Kota), Bekasi, Depok
  • AG: Tulungagung, Kediri, Blitar, Trenggalek, dan Nganjuk
  • AE: Ngawi, Madiun, Pacitan, Ponorogo, dan Magetan
  • L: Surabaya
  • M: Madura, Bangkalan, Sampang, Sumenep, dan Pamekasan
  • N: Malang, Pasuruan, Probolinggo, Batu, dan Lumajang
  • S: Tuban, Jombang, Bojonegoro, Lamongan, dan Mojokerto
  • W: Gresik dan Sidoarjo
  • P: Banyuwangi, Besuki, Bondowoso, Jember, dan Situbondo
  • DK: Bali
  • ED: Sumba Timur dan Sumba Barat
  • EA: Sumbawa, Bima, Dompu, dan Sumbawa Barat
  • EB: Alor, Lembata, Sikka, Ende, Ngada, Flores Timur, Flores, Manggarai, dan Manggarai Barat
  • DH: Rote Ndao, Kupang, Timor, Timor Tengah Selatan, dan Timor Tengah Utara
  • DR: Lombok, Lombok Tengah, Lombok Timur, Lombok Barat, dan Mataram
  • KU: Kalimantan Utara
  • KT: Kalimantan Timur
  • DA: Kalimantan Selatan
  • KB: Kalimantan Barat
  • KH: Kalimantan Tengah
  • DC: Sulawesi Barat
  • DD: Sulawesi Selatan
  • DN: Sulawesi Tengah
  • DT: Sulawesi Tenggara
  • DL: Sitaro, Talaud, dan Sangihe
  • DM: Gorontalo
  • DB: Bolaang Mongondow, Bolaang Mongondow Timur, Bolaang Mongondow Selatan, Manado, Tomohon, Minahasa, dan Bitung
  • BA: Sumatera Barat
  • BB: Sumatera Utara bagian Barat
  • BD: Bengkulu
  • BE: Lampung
  • BG: Sumatera Selatan
  • BH: Jambi
  • BK: Sumatera Utara bagian Timur
  • BL: Aceh
  • BM: Riau
  • BN: Bangka Belitung
  • BP:  Kepulauan Riau
  • DE: Maluku
  • DG: Maluku Utara
  • PA: Papua
  • PB: Papua Barat

Baca Juga: Plat Nomor Putih Mulai diadaptasi Polres Madiun Kota, Bagaimana Nasib Plat Hitam?

Itu dia guys cara cek plat nomor kendaraan secara online dan daftar kode plat nomor yang ada di Indonesia.

So, untuk yang penasaran ingin mengecek plat nomor kendaraan, kamu bisa langsung ikuti caranya seperti di atas yaa!

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

X