Daftar Formasi CPNS 2021 Lembaga Pemerintah (Polri, DPR, Kejaksaan, BSSN, Basarnas, BNN)

- Rabu, 30 Juni 2021 | 16:14 WIB
Ilustrasi formasi CPNS 2021 (bssn.go.id)
Ilustrasi formasi CPNS 2021 (bssn.go.id)

Lembaga pemerintahan dan negara membuka banyak formasi CPNS di tahun 2021 ini.

Di antaranya yakni Polri, DPR, BNN, Basarnas, Kejaksaan, dan BSSN.

Formasi CPNS 2021 tersebut terbuka untuk berbagai jenjang pendidikan, mulai dari SMA Sederajat, Diploma 3 (D3), Diploma 4 (D4), Strata 1 (S1), hingga Strata 2 (S2).

Formasi CPNS 2021 Lembaga Pemerintah

Berikut ini Indozone bagikan sejumlah formasi CPNS 2021 dari lembaga pemerintah dan negara.

1. Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri)

 

-
Polri (ANTARA FOTO/Arif Firmansyah)

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) membuka total 1.035 formasi CPNS 2021.

Formasi terbanyak yakni 722 untuk tenaga medis dan 313 untuk tenaga teknis.

Inilah rincian formasi Polri dalam seleksi penerimaan CPNS 2021:

a. Sespim Lemdiklat Polri

- Terampil - Fisioterapis: 1 formasi

- Terampil - Terapis Gigi dan Mulut : 1 formasi

- Pengelola Data : 4 formasi (3 umum dan 1 disabilitas)

- Verifikator Keuangan: 1 formasi

b. Sespimma Lemdiklat Polri

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

X