FOTO: Suasana Rumah Duka Ibunda Presiden Jokowi

- Kamis, 26 Maret 2020 | 08:30 WIB
Presiden Jokowi meletakkan bunga di atas jenazah Ibundanya di rumah duka, Sumber, Banjarsari, Solo, Jawa Tengah, Rabu (25/3/2020). (BPMI Setpres)
Presiden Jokowi meletakkan bunga di atas jenazah Ibundanya di rumah duka, Sumber, Banjarsari, Solo, Jawa Tengah, Rabu (25/3/2020). (BPMI Setpres)

Suasana di sekitar rumah duka ibunda Presiden Joko Widodo, Sudjiatmi Notomihardjo, di Jalan Pleret Raya, Sumber, Banjarsari, Solo, Jawa Tengah, Rabu malam, tidak menunjukkan adanya kepadatan para pelayat. 

Dalam keterangannya, Presiden Joko Widodo menyampaikan terima kasih kepada seluruh rakyat Indonesia atas ucapan belasungkawa dan doa untuk ibundanya Hj Sudjiatmi Notomihardjo yang berpulang pada Rabu, 25 Maret 2020, dan ingin rakyat tetap mendoakan dari rumahnya masing-masing. 

Jenazah almarhumah rencananya akan dimakamkan di Pemakaman Keluarga Mundu, Selokaton, Gondangrejo, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, pada Kamis (26/3) pukul 13.00 WIB.

-
Presiden Jokowi meletakkan bunga di atas jenazah Ibundanya di rumah duka, Sumber, Banjarsari, Solo, Jawa Tengah, Rabu (25/3/2020). (BPMI Setpres)
-
Presiden Joko Widodo (kiri) bersiap memberikan keterangan pers terkait wafatnya ibunda Presiden Joko Widodo, Sudjiatmi Notomihardjo di rumah duka, Sumber, Banjarsari, Solo, Jawa Tengah, Rabu (25/3/2020).(ANTARA FOTO/Maulana Surya)
-
Presiden Joko Widodo bersiap memberikan keterangan pers terkait wafatnya ibunda Presiden Joko Widodo, Sudjiatmi Notomihardjo di rumah duka, Sumber, Banjarsari, Solo, Jawa Tengah, Rabu (25/3/2020).(ANTARA FOTO/Maulana Surya)
-
Presiden Joko Widodo (tengah) didampingi putra sulung presiden, Gibran Rakabuming Raka (kanan) beserta keluarga memberikan keterangan pers terkait wafatnya ibunda Presiden Joko Widodo, Sudjiatmi Notomihardjo di rumah duka, Sumber, Banjarsari, Solo, Jawa Tengah, Rabu (25/3/2020). (ANTARA FOTO/Maulana Surya)
-
Presiden Joko Widodo (tengah) didampingi putra sulung presiden, Gibran Rakabuming Raka (ketiga kanan) beserta keluarga memberikan keterangan pers terkait wafatnya ibunda Presiden Joko Widodo, Sudjiatmi Notomihardjo di rumah duka, Sumber, Banjarsari, Solo, Jawa Tengah, Rabu (25/3/2020). (ANTARA FOTO/Maulana Surya)

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

Kebakaran Toko di Mampang Semalam, 7 Orang Tewas

Jumat, 19 April 2024 | 14:25 WIB
X