FOTO: Hujan Abu Vulkanik Gunung Merapi

- Sabtu, 26 Juni 2021 | 09:30 WIB
ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko

Material abu vulkanik pascaerupsi Gunung Merapi menempel pada tumbuhan di kawasan Bukit Klangon, Cangkringan, Sleman, D.I Yogyakarta, Jumat (25/6/2021). 

Berdasarkan laporan PUSDALOPS BPBD KABUPATEN SLEMAN, sejumlah daerah di wilayah Cangkringan, Sleman mengalami hujan abu vulkanik usai terjadinya awan panas guguran Gunung Merapi pada Jumat (25/6) pagi.

Selain itu, pertanian cabai di Balerante, Kemalang, Klaten, Jawa tengah juga ditutup oleh abu vulkanik Gunung Merapi.

Sejumlah desa seperti Balerante, Deles dan Tegalmulyo di Kecamatan Kemalang terkena abu vulkanik Gunung Merapi tipis hingga sedang usai terjadinya awan panas guguran pada pukul 04.43 WIB ke arah tenggara.

-
ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
-
ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
-
ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
-
ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
-
ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
-
ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

Gempa 5,3 Magnitudo Guncang Gorontalo Dini Hari

Kamis, 25 April 2024 | 14:57 WIB

Berawal Saling Tatap, ODGJ Bacok Tetangga di Kepala

Selasa, 23 April 2024 | 19:30 WIB
X