FOTO: Banjir Akibat Hujan Deras di Cilacap

- Selasa, 27 Oktober 2020 | 12:31 WIB
Warga menggunakan rakit darurat untuk melakukan evakuasi dari rumah yang terendam banjir di Desa Gentasari, Kroya, Cilacap, Jawa Tengah, Selasa (27/10/2020). ANTARA FOTO/Idhad Zakaria
Warga menggunakan rakit darurat untuk melakukan evakuasi dari rumah yang terendam banjir di Desa Gentasari, Kroya, Cilacap, Jawa Tengah, Selasa (27/10/2020). ANTARA FOTO/Idhad Zakaria

Hujan deras yang mengguyur wilayah selatan Jawa Tengah akibat dampak dari fenomena La Nina selama dua hari terakhir menyebabkan banjir dan longsor pada sejumlah wilayah di Kabupaten Kebumen, Cilacap dan Banyumas.

Kepala UPT Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kroya Gunardi mengatakan, sebanyak 392 rumah warga terendam dengan ketinggian air mencapai 1,5 meter.

-
Petugas Linmas membantu mengevakuasi warga yang rumahnya terendam banjir (ANTARA FOTO/Idhad Zakaria)
-
Warga menggunakan rakit darurat untuk melakukan evakuasi dari rumah yang terendam banjir di Desa Gentasari, Kroya, Cilacap, Jawa Tengah, Selasa (27/10/2020). ANTARA FOTO/Idhad Zakaria
-
Subarti (40), berjualan sayur melewati genangan banjir di Desa Karangjati (ANTARA FOTO/Idhad Zakaria)

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Rekomendasi

Terkini

X