FOTO: Bantuan Langsung Tunai UMKM Diperpanjang

- Selasa, 8 September 2020 | 13:08 WIB
Pekerja menyelesaikan produksi kerupuk di Kampung Babakan Hurip, Cipadung, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Selasa (8/9/2020). ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
Pekerja menyelesaikan produksi kerupuk di Kampung Babakan Hurip, Cipadung, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Selasa (8/9/2020). ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki menyatakan, bantuan Presiden produktif atau Bantuan Langsung Tunai (BLT) sebesar Rp 2,4 juta yang diberikan kepada pengusaha mikro rencananya akan terus diperpanjang.

"Banpres ini akan diberikan kepada 12 juta pelaku usaha mikro dan sampai pada akhir September 2020 kita menargetkan sudah mencapai 100 persen. Jika kemudian didapati perekonomian nasional pada kuartal I 2021 masih landai, maka bantuan ini kemungkinan besar akan diteruskan," kata Teten Masduki Menteri Koperasi dan UKM, Senin (7/9/2020).

-
Pekerja menjemur kerupuk di Kampung Babakan Hurip, Cipadung, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Selasa (8/9/2020). ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
-
ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
-
ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Rekomendasi

Terkini

Kebakaran Toko di Mampang Semalam, 7 Orang Tewas

Jumat, 19 April 2024 | 14:25 WIB
X