10 Idol Kpop yang Debut di Usia 15, Mulai dari BoA hingga Jisung NCT

- Rabu, 27 Juli 2022 | 16:16 WIB
BoA dan Jisung NCT (Istimewa)
BoA dan Jisung NCT (Istimewa)

Industri musik Korea atau populer dengan Kpop selalu mencari bakat-bakat baru dari usia yang sangat muda.

Usia yang muda dianggap sebagai usia yang ideal untuk masuk ke industri musik Negeri Gingseng itu karena diharapkan sang artis dapat berkarya lebih lama.

Selama ini, para Kpopers (fans Kpop) mengenal Taemin dari SHINee sebagai idol yang debut di usia yang sangat muda yaitu 16 tahun dan Jungkook dari BTS debut ketika usianya 17 tahun.

Tapi, tahukah kamu ada beberapa idol Kpop yang debut di usia 15 menurut usia Korea?

Berikut 10 idol Kpop yang memulai debutnya di industri musik Korea di usia 15 dilansir All Kpop.

1. BoA (Lahir 1986/debut 2000)

-
BoA (Instagram/boakwon)

2. Jiyoung KARA (1994/2008)

-
Jiyoung KARA (Instagram/kkangjji)

3. Dongho U-KISS (1994/2008)

-
Dongho U KISS (Istimewa)

4. Jinsol April (2001/2015)

-
Jinsol (Instagram/truesol__0824)

5. Jisung NCT (2002/2016)

-
Jisung NCT (Istimewa)

6. Jang Won Young IZ*ONE/IVE (2004/2018)

-
Jang Won Young (Instagram/for_everyoung10)

7. Dahyung Rocket Punch (2005/2019)

-
Dahyung (Istimewa)

8. Leeseo IVE (2007/2021)

-
Lee Seo IVE (Istimewa)

9. Park Bo Eun CLASS:y (2008/2022)

-
Park Bo Eun (Kpopping)

10. Hyein Newjeans (2008/2022)

-
Hyein (Istimewa)

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

X