Rekomendasi Drama Korea Terbaru Bulan April 2021

- Selasa, 6 April 2021 | 23:20 WIB
Ilustrasi drama korea terbaru April 2021 (photo/asianwiki)
Ilustrasi drama korea terbaru April 2021 (photo/asianwiki)

Deretan drama korea terbaru April 2021 siap menghibur para penggemar drakor dengan beragam kisah yang menarik untuk disaksikan.

Drama korea terbaru ini didominasi genre thriller, action, dan criminal yang menegangkan. Kemampuan para pemainnya juga enggak perlu diragukan lagi.

Bagi kamu penggemar drama korea pasti sudah tak sabar untuk menunggu jadwal rilis drama korea terbaru berikut ini. Namun sebelum kamu menontonnya, simak terlebih dahulu ulasan singkat tentang drama korea bulan April 2021.

Rekomendasi Drama Korea Terbaru

Kalau kamu penasaran, drama korea terbaru apa saja yang akan tayang di bulan April ini, berikut Indozone bagikan rekomendasi drama korea April 2021 yang harus kamu tonton.

1. Taxi Driver (9 April 2021)

 

Taxi Driver adalah drama korea terbaru adaptasi dari webtoon berjudul Deluxe Taxi, yang diperankan oleh Lee JeHoon, Esom, Pyo Ye-Jin.

Drama korea ini mengisahkan Kim Do-Ki (Lee Je-Hoon) yang bekerja sebagai pengemudi taksi yang menyediakan layanan "balas dendam".

Ia bersama Kang Ha Na (Esom) dan Go Eun (Pyo Ye-Jin) akan beraksi mengikuti permintaan klien atas nama korban yang tidak mendapatkan keadilan hukum.

2. Law School (14 April 2021)

 

Drama korea terbaru Law School cocok bnaget nih buat ditonton sama kamu mahasiswa jurusan Hukum karena mengangkat persoalan khas perkuliahan.

Yang Jong-Hoon (Kim Myung-Min) merupakan profesor killer yang ditakuti para mahasiswa, termasuk bagi Kang Sol (Ryoo Hye-Young) dan Han Joon-Hwi (Kim Beom).

Suatu hari sekolah hukum tempat mereka bernaung terlibat kasus yang tidak biasa akibat terjadinya satu insiden.

3. Sell Your Haunted House (15 April 2021)

 

Drama korea terbaru Sell Your Hauted House mengusung genre horor, fantasi, dan sentuhkan komedi.

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

X