FOTO: Bioskop di Tiongkok Kembali Dibuka

- Senin, 20 Juli 2020 | 11:20 WIB
Seorang staf mendisinfeksi tangga di sebuah bioskop di Handan, Provinsi Hebei, Tiongkok utara, pada 19 Juli 2020.(Xinhua/Hao Qunying)
Seorang staf mendisinfeksi tangga di sebuah bioskop di Handan, Provinsi Hebei, Tiongkok utara, pada 19 Juli 2020.(Xinhua/Hao Qunying)

Tiongkok mengizinkan sebagian besar bioskop untuk dibuka kembali mulai 20 Juli, enam bulan setelah bioskop ditutup demi menekan penyebaran virus corona. 

Pelonggaran itu telah lama dinantikan di pasar film terbesar kedua dunia di mana pembatasan wilayah telah dikurangi secara bertahap karena infeksi berkurang drastis sejak Maret, dan banyak restoran serta pusat perbelanjaan sudah dibuka selama beberapa bulan.

Bioskop di daerah berisiko rendah akan kembali beroperasi, tapi tetap ada pembatasan seperti jam penayangan yang dikurangi dan kewajiban memakai masker. Namun bioskop di daerah berisiko sedang dan tinggi akan tetap ditutup.

-
Seorang staf mendisinfeksi susuran tangga di sebuah bioskop di Zunhua, Provinsi Hebei, Tiongkok utara, pada 19 Juli 2020.(Xinhua/Liu Mancang)
-
Tempat sampah khusus untuk membuang masker bekas disiapkan di sebuah bioskop di Rugao, Provinsi Jiangsu, Tiongkok timur, pada 19 Juli 2020. (Xinhua/Wu Shujian)
-
Seorang staf mendisinfeksi koridor di sebuah bioskop di Handan, Provinsi Hebei, Tiongkok utara, pada 19 Juli 2020.(Xinhua/Hao Qunying)
-
Para staf mendisinfeksi susuran tangga di sebuah bioskop di Zunhua, Provinsi Hebei, Tiongkok utara, pada 19 Juli 2020.(Xinhua/Liu Mancang)

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

X