12 Film Survival Terbaik Tentang Permainan Bertahan Hidup

- Selasa, 19 Oktober 2021 | 17:14 WIB
Ilustrasi film survival terbaik (photo/IMDb)
Ilustrasi film survival terbaik (photo/IMDb)

Survival atau bertahan hidup merupakan salah satu genre yang disukai banyak penggemar film karena memberikan pengalaman yang tak terlupakan saat menontonnya.

Enggak heran jika film survival kerap membuat para penonton ikut merasakan ketegangan dan ketakutan yang diperankan oleh aktor dan aktris.

Ada sejumlah film survival terbaik yang mengusung permainan bertahan hidup dan melibatkan teka-teki, jebakan, bencana alam, hingga serangan binatang buas.

Film Survival Terbaik

Nah, buat kamu yang mencari rekomendasi film survival terbaik tentang permainan bertahan hidup, tak perlu khawatir.

Indozone sudah merangkum deretan film survival terbaik yang seru dan menegangkan karena mempertaruhkan nyawa.

1. Squid Game (2021)

 

Squid Game menceritakan sebuah permainan mempertaruhkan nyawa yang diikuti oleh 456 orang untuk memenangkan 45,6 miliar won.

Film survival terbaru ini diangkat berdasarkan permainan anak-anak, namun dengan risiko antara hidup mendapatkan hadiah atau mati mengenaskan.

Para pemain akan menghadapi situasi ekstrem yang mengharuskan mereka membuat pilihan untuk bertahan hidup.

Ki-hun (Lee Jung-jae) seorang pengangguran akan berhadapan dengan Sang-woo (Park Hae-soo), pria yang menggelapkan dana perusahaannya.

2. Alice in Borderland (2020)

 

Alice in Borderland merupakan serial delapan episode yang diadaptasi dari manga (komik Jepang) bergenre thriller karya Haro Aso.

Mengisahkan tentang tiga orang sahabat bernama Arisu Ryohei (Kento Yamazaki) Daikichi Karube (Keita Michida) dan Chota Segawa (Yuki Morinaga).

Mereka tiba-tiba terdampar di dunia pararel Borderland yang mengharuskan mereka bertanding dalam sebuah permainan mengerikan.

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

X