Ini Manfaat Bermain Catur

- Selasa, 23 Maret 2021 | 12:18 WIB
GM Irene Vs Pak Dadang (Dok. INDOZONE)
GM Irene Vs Pak Dadang (Dok. INDOZONE)

Permainan catur tengah heboh setelah dihadirkannya pertandingan persahabatan antara Gran Master Irene Kharisma Sukandar Vs Pak Dadang (Dewa Kipas). Lalu apa manfaatnya?

1. Mengembangkan kemampuan berpikir

Ternyata dengan sering bermain catur bisa mengembangkan kemampuan berpikir terhadap anak-anak yang sudah mulai aktif memainkannya.

2. Meningkatkan daya ingat

Ternyata para pemain catur memiliki daya ingat yang sangat kuat. Maka tak heran jika bermain catur bisa meningkatkan daya ingatanmu.

3. Meningkatkan kreativitas

Dengan sering bermain catur, tingkat kreativitas kamu menjadi lebih baik dari sebelumnya loh guys!

4. Mencegah pikun

Dari hasil penelitian, bermain catur ternyata bisa mencegah terjadinya demensia pada orang tua. Hal ini karena catur sendiri menantang daya ingat, kalkulasi, kecerdasan visual spasial, dan kemampuan berpikir kritis yang dapat mencegah terjadinya penurunan kognitif serta menunda terjadinya demensia seiring bertambahnya usia.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

X