Ternyata Sarapan Pagi Bisa Bikin Tubuh Gendut, Ini Alasannya

- Selasa, 20 Agustus 2019 | 10:55 WIB
Ilustrasi/Unsplash
Ilustrasi/Unsplash

Sarapan pagi baik untuk kesehatan tubuh, namun menu sarapan juga harus kamu perhatikan. Karena beberapa makanan dan minuman ini jika kamu konsumsi di pagi hari bisa bikin kamu menggendut. Apa saja ya?

1. Cuma minum jus

Sarapan pagi hanya dengan minum jus saja baik itu jus buah maupun sayur memang baik untuk kesehatan. Tapi itu saja tidak cukup baik. Karena saat makan siang membuatmu banyak makan.

2. Hanya kopi

Hanya minum kopi juga tidak cukup baik sebagai asupan sarapan pagi. Karena hal tersebut membuat kamu makan terlalu banyak saat siang hari.

3. Kurang serat

Sarapan dengan karbohidrat memang baik untuk menambah energi, tapi karbohidrat dapat membuat tubuh gemuk. Jadi, saat sarapan asupan serat juga harus kamu perhatikan.

4. Makanan banyak gula

Memilih sarapan dengan makanan ringan yang mengandung banyak gula, tentu akan membuat tubuh kamu gemuk. Selain itu, kamu akan kehilangan protein sepanjang hari saat konsumsi makanan yang banyak gula.

Editor: Administrator

Terkini

7 Rekomendasi Makanan yang Menyehatkan Ginjal

Sabtu, 20 April 2024 | 09:05 WIB

10 Jenis Makanan yang Harus Dihindari Saat Migrain

Sabtu, 20 April 2024 | 08:30 WIB
X