Anti Galau, 3 Olahraga Ini Ampuh Obati Sakit Hati Usai Putus Cinta

- Jumat, 21 Januari 2022 | 16:20 WIB
Ilustrasi yoga (Pixabay/Peera_Sathawirawong)
Ilustrasi yoga (Pixabay/Peera_Sathawirawong)

Gagalnya suatu hubungan memang membawa dampak psikis yang tidak biasa. Seseorang yang habis putus cinta tentu akan merasa sedih, tertekan atau bahkan mungkin depresi.

Apalagi jika hubungan yang dijalin sudah bertahun-tahun. Atau mungkin sudah berencana ke jenjang yang lebih serius. Duh pasti sakit sekali.

Namun kondisi ini bukan alasan untuk terus terkurung dalam kesedihan. Seseorang yang habis putus cinta harus bisa melanjutkan hidupnya.

Baca juga: Video Detik-Detik Laka Maut di Balikpapan Viral, Begini Bahaya Menonton Video Kecelakaan

Sebab ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk bangkit dari kesedihan. Salah satunya dengan olahraga.

Nah mengutip dari laman Wellandgood, berikut 3 olahraga yang ampuh mengobati sakit hati usai putus cinta.

1. Renang

-
Ilustrsi renang (Instagram/SolisImages)

Kepala pelatihan mental Center for Sports Medicine di University of Pittsburgh Medical Center menyebut renang dapat mengurangi kesedihan dan kecemasan. Hal ini dikarenakan saat berenang tubuh akan melepaskan endorfin.

Zat ini dapat meningkatkan perasaan senang. Bahkan juga dapat menghilangkan rasa sedih hingga depresi.

Selain itu gerakan renang juga dapat membuat tubuh rileks. Sehingga dapat mengurangi beban perasaan yang sedang menumpuk.

2. Yoga 

-
Ilustrasi yoga (Pixabay/SergeyChayko)

Yoga dapat membuat kamu rileks dan melepaskan stres karena proses meditasinya. Selain itu, yoga juga memiliki banyak manfaat bagi tubuh.

Di antaranya dapat meningkatkan energi dan kekuatan, meningkatkan keseimbangan, meningkatkan fleksibilitas, memperbaiki postur tubuh, dan lain sebagainya. 

Jadi sangat baik dilakukan usai putus cinta karena menengan jiwa dan membuat tubuh kembali bugar. 

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

Hindari 4 Makanan ini Saat Kamu Anemia!

Selasa, 23 April 2024 | 16:00 WIB
X