6 Obat Alami Mengatasi Mual Bagi Ibu Hamil

- Selasa, 14 Januari 2020 | 16:47 WIB
Ilustrasi ibu hamil mual (romper.com)
Ilustrasi ibu hamil mual (romper.com)

Rata-rata wanita hamil mengalami mual (morning sickness) hingga disertai muntah, terutama di trimester awal kehamilan.

Sebenarnya, rasa mual pada ibu hamil ini tidaklah berbahaya. Hanya saja, kadarnya harus dikurangi agar kondisi ibu tetap fit.

Sebab, keseringan mual akan membuat ibu hamil menjadi tidak nyaman, hingga merasakan keluhan seperti lemas dan pusing.

Obat Mual Alami Ibu Hamil

Nah, buat para ibu hamil yang mengalami mual, sebaiknya jangan langsung konsumsi obat-obatan tablet/kapsul ya.

Karena, mual saat hamil muda itu dapat diatasi dengan bahan-bahan alami yang mudah kita temui.

Apa saja ya?

Berikut ini obat mual alami untuk ibu hamil, dirangkum Indozone dari berbagai sumber:

1. Air Putih

-
Ilustrasi air putih dalam gelas (Unsplash/@janasabeth)

Sering mual dan muntah akan membuat ibu hamil kehilangan banyak cairan tubuh.

Oleh sebab itu, minum air putih yang cukup adalah solusi untuk mengatasi kemungkinan dehidrasi (kekurangan cairan).

Selain itu, ibu hamil yang sering mual disarankan minum kira-kira 30 menit sebelum atau sesudah makan.

Hindari pula konsumsi kopi, teh, dan minuman lain. Lebih baik, perbanyak saja minum air putih.

2. Daun Peppermint
 

-
Ilustrasi daun peppermint (Pixabay)

Daun peppermint dapat dijadikan sebagai obat alami untuk mencegah mual dan muntah selama kehamilan.

Caranya gampang, kamu bisa langsung menyeduh daun peppermint menjadi teh. Lalu, minum dalam kondisi hangat.

3. Air Lemon
 

-
Ilustrasi air lemon (Unsplash/@clau_clau)

Air lemon termasuk obat alami yang manjur banget untuk mengatasi rasa mual bagi ibu hamil.

Halaman:

Editor: Administrator

Terkini

10 Dampak Negatif Polusi Udara Terhadap Kesehatan

Selasa, 26 Maret 2024 | 06:20 WIB
X