Sering Minum Air Es? Ini 3 Bahaya yang Bisa Terjadi Untuk Kesehatan

- Sabtu, 29 Februari 2020 | 12:18 WIB
Minum air es (Pixabay/Bruno Germany)
Minum air es (Pixabay/Bruno Germany)

Minum es memang membuat segar dan hampir semua orang suka minum air es. Apalagi diminum saat cuaca panas, hal ini akan menambah kenikmatan.

Tapi minum air es perlu untuk kamu batasi, karena terlalu banyak minum air es juga dapat membahayakan kesehatan. Nah, berikut ini bahaya dari minum es terlalu sering. Simak ya guys!

1. Radang tenggorokan

Sering minum air es akan memicu munculnya lendir pada lapisan kerongkongan, sehingga membuat saluran tenggorokan menjadi lebih rentan terkena infeksi.

2. Pencernaan terganggu

Minum air es terlalu sering juga dapat mengganggu pencernaan, hal ini dapat terjadi karena air es membuat pembuluh darah mengalami penyempitan.

3. Penyerapan nutrisi tidak maksimal

Saat minum air es tubuh akan mengeluarkan energi lebih untuk mengatur suhu kembali. Padahal energi tersebut diperlukan tubuh untuk mencerna makanan dan menyerap nutrisi.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

10 Dampak Negatif Polusi Udara Terhadap Kesehatan

Selasa, 26 Maret 2024 | 06:20 WIB
X