3 Cara Hilangkan Bentol Karena Nyamuk

- Jumat, 22 November 2019 | 19:02 WIB
Pixabay
Pixabay

Gigitan nyamuk akan meninggalkan bekas bentol-bentol pada kulit, yang menimbulkan rasa gatal dan tentunya ini membuat tidak nyaman. Bagi beberapa orang bentol-bentol tersebut butuh waktu lama untuk menghilangkannya. Tapi, dengan beberapa cara ini kamu dapat mengatasinya dengan cepat. Apa saja ya?

1.  Madu

Menggunakan madu, bentol-bentol gigitan nyamuk dapat kamu atasi, hal ini karena madu memiliki khasiat dalam menyembuhkan luka. Kamu hanya perlu mengoleskan pada kulit yang terkena.

-
Pexels

2. Es

Mengatasi bentol-bentol bekas gigitan nyamuk juga bisa dengan es, kamu bisa kompres daerah yang digigit nyamuk dengan es, agar mengurangi peradangan, gatal, dan rasa tidak nyaman.

-
Pexels

3. Lidah buaya

Lidah buaya juga bisa kamu manfaatkan untuk mengatasi bentol-bentol akibat gigitan nyamuk. Hal ini karena lidah buaya memiliki anti-inflamasi dan penyembuh luka.

-
Pexels

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

10 Dampak Negatif Polusi Udara Terhadap Kesehatan

Selasa, 26 Maret 2024 | 06:20 WIB
X