Ini 3 Pilihan Makanan yang Sebaiknya Kamu Konsumsi Setelah Olahraga

- Selasa, 9 Juni 2020 | 17:48 WIB
Ilustrasi sayuran hijau (Pexels/Jill Wellington)
Ilustrasi sayuran hijau (Pexels/Jill Wellington)

Sudah berolahraga bukan berarti tidak memperhatikan asupan nutrisi. Umumnya orang hanya memikirkan makanan sebelum berolahraga, padahal makanan sesudah berolahraga juga penting untuk kamu perhatikan.

Nah, berikut ini makanan yang sebaiknya kamu konsumsi setelah berolahraga untuk mengembalikan energi. Simak yuk, seperti yang sudah Indozone rangkum dari berbagai sumber:

1. Sayuran hijau

Sayuran hijau seperti selada, bayam atau lobak hijau, memiliki kandungan serat, magnesium, kalsium, kalium, dan fitonutrien yang membantu mengisi glikogen dan meningkatkan kekebalan tubuh.

-
Bayam (Pexels/John Lambeth)

2. Telur

Makanan yang mengandung sumber protein dan nutrisi lain, pilihan makanan sempurna untuk kamu konsumsi setelah berolahraga. Sebaiknya konsumsi 1-2 butir telur rebus.

-
Telur (Pexels/Foodie Factor)

3. Ubi jalar

Ubi jalar juga makanan yang tepat untuk kamu konsumsi setelah berolahraga, makanan rendah kalori ini membantu mengisi kembali cadangan glikogen sebagai sumber energi.

-
ubi jalar (Pixabay)

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

X