Sarapan dengan Telur, Ini 4 Alasannya yang Harus Kamu Ketahui

- Selasa, 21 Januari 2020 | 15:41 WIB
Sarapan pakai telur (Pexels/Helena Lopes)
Sarapan pakai telur (Pexels/Helena Lopes)

Telur menjadi menu andalan bagi banyak orang, saat sarapan banyak orang memilih untuk konsumsi telur. Tentu saja ini banyak manfaatnya untuk tubuh.

Nah, berikut ini beberapa alasan kenapa baik makan telur saat sarapan. Simak yuk!

-
Telur (Pexels/Trang Doan)

1. Membantu perkembangan otak dan memori

Telur memiliki nutrisi yang disebut kolin yang penting untuk merangsang perkembangan dan fungsi otak. Itu artinya sarapan dengan telur membantu perkembangan otak dan memori.

2. Sumber protein yang bagus

Telur merupakan sumber protein yang lengkap, itu artinya semua kandungan asam amino esensial terdapat pada telur. Sehingga sarapan dengan telur, kebutuhan protein dalam tubuh dapat terpenuhi.

3. Membuat kenyang lebih lama

Makan telur dapat membantu kita kenyang lebih lama, itu karena protein dan lemak membantu mempertahankan energi kamu.

4. Membantu turunkan berat badan

Karena rasa kenyang lebih lama yang diberikan telur, sehingga membuat kita tidak sering makan, yang bisa memicu naiknya berat badan. Itu artinya konsumsi telur dapat membantu menurunkan berat badan.


Artikel Menarik Lainnya:

Bagaimana Proses Terjadinya Hujan Es?

Kenali Tanda-tanda dan Cara Hilangkan Stres Pada Anak

Marak Kecelakaan Bus, Kemenhub Bakal Sertifikasi Kompetensi Supir

Editor: Administrator

Terkini

7 Cara Efektif Mengatasi Lapar Saat Diet

Senin, 18 Maret 2024 | 06:10 WIB

5 Cara Alami yang Efektif untuk Mengatasi Migrain

Minggu, 17 Maret 2024 | 21:00 WIB

5 Rekomendasi Makanan Sehat untuk Meningkatkan Mood

Minggu, 17 Maret 2024 | 21:00 WIB

5 Manfaat Kelapa Tua yang Jarang Diketahui

Minggu, 17 Maret 2024 | 20:57 WIB
X