Jangan Anggap Sepele, Ini Saat Yang Tepat Anggap Sembelit Penyakit Yang Serius

- Senin, 11 Oktober 2021 | 12:09 WIB
Ilustrasi sembelit. (Photo by Kindel Media from Pexels)
Ilustrasi sembelit. (Photo by Kindel Media from Pexels)

Sembelit mungkin jadi penyakit yang tak begitu kamu anggap terlalu penting dan tak pernah ditanggapi secara serius. Padahal sembelit butuh penanganan serius loh!

Sembelit sendiri adalah kondisi di mana tidak lancarnya saat buang air besar (BAB). Biasanya seseorang dikategorikan sembelit ketiga tidak BAB 3 kali dalam sepekan, BAB terasa keras, kering dan menggumpal, BAB susah dan menyakitkan, dan yang terakhir adalah BAB terasa tak pernah tuntas.

Nah, sembelit sendiri memang bisa sembuh dengan sendirinya. Tapi, jika mengalami kondisi seperti di bawah ini, kamu wajib waspada! Kelima kondisi itu adalah nyeri perut, ada darah di feses, tidak BAB hingga sepekan, disertai demam, dan muntah

Jika kamu sudah mengalami kelima hal di atas, sebaiknya segera berkunjung ke dokter untuk segera ditangani.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

X