Mendengkur Saat Tidur? Ini 3 Cara Untuk Mengatasinya

- Rabu, 2 Oktober 2019 | 17:01 WIB
Ilustrasi/Istimewa
Ilustrasi/Istimewa

Tidur mendengkur atau ngorok, tentunya akan mengganggu teman tidurmu, bukan hanya itu saja, mendengkur dapat menjadi berbahaya jika membuat napas berhenti selama tidur atau yang disebut sleep apnea.

Nah, untuk mengatasinya berikut cara yang harus kamu lakukan. Apa saja ya?

1. Obat alergi hidung

Mendengkur bisa terjadi karena kamu mengalami alergi hidung, nah untuk itu sebaiknya kamu perlu mengobati hidung yang alergi.

2. Ubah gaya hidup

Beberapa kebiasaan seperti sering menggunakan obat penenang dan alkohol dapat memicu tidur mendengkur. Untuk itu sebaiknya tinggalkan kebiasaan tersebut.

3. Menggunakan alat bantu MAD

Mendengkur juga bisa kamu atasi dengan menggunakan alat bantu yang disebut Mandibular Advancement Device (MAD) yang digunakan ketika tidur.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

7 Rekomendasi Makanan yang Menyehatkan Ginjal

Sabtu, 20 April 2024 | 09:05 WIB

10 Jenis Makanan yang Harus Dihindari Saat Migrain

Sabtu, 20 April 2024 | 08:30 WIB
X