Ternyata Sakit Kepala Bisa Jadi Gejala Stroke Loh!

- Sabtu, 3 Agustus 2019 | 11:03 WIB
Ilustrasi/Unsplash
Ilustrasi/Unsplash

Terjadinya penyumbatan pada pembuluh darah di otak merupakan penyebab sakit kepala yang sering kita abaikan. Karena perlu kita ketahui bahwa sakit kepala adalah salah satu gejala dari penyakit stroke.

Stroke merupakan gangguan pada fungsi otak karena adanya aliran darah ke otak mengalami peyumbatan. Hal ini bisa berakibat fatal jika terlambat ditangani.

Selain stroke sumbatan, ternyata juga ada stoke hemoragik. Stroke jenis ini merupakan pecahnya salah satu arteri dalam otak yang memicu pendarahan sekitar organ tersebut, yang akhirnya aliran darah ke otak akan berkurang atau terputus.

Perlu untuk kamu ketahui bahwa ada beberapa sakit kepala yang perlu kamu waspadai, seperti sakit kepala tiba-tiba dan juga sakit kepala yang tidak dapat tertahankan.

Editor: Administrator

Terkini

Hindari 4 Makanan ini Saat Kamu Anemia!

Selasa, 23 April 2024 | 16:00 WIB
X