Jangan Sepelekan Kedutan Yang Terjadi Pada Area Mata

- Sabtu, 29 Juni 2019 | 14:04 WIB
iStock
iStock

Kedutan yang terjadi di area mata biasanya berlangsung beberapa detik saja. Namun nyatanya, kejadian yang sering dianggap tidak berbahaya ini bisa berbahaya juga loh guys!

Pasti kamu sering menyepelekan penyakit yang satu ini karena merasa penyakit ini hanya sebentar saja terjadi. Namun jika sudah lama hingga tak bisa membuka mata, maka penyakit ini bisa jadi berbahaya loh guys.

Biasanya jika mata kamu sampai gak bisa terbuka, maka yang terjadi adalah saraf ketujuhmu kejepit.

Hal ini sendiri bisa membuat kamu mengalami hemificial spasm atau kejang pada salah satu sisi wajah.

Bila hal ini sudah terjadi, maka kamu disarankan untuk mengunjungi dokter agar kejadian tersebut tak semakin parah. Pasalnya, penyakit tersebut bisa permanen loh bila tak ditangani.

Editor: Administrator

Terkini

Hindari 4 Makanan ini Saat Kamu Anemia!

Selasa, 23 April 2024 | 16:00 WIB
X