Kenali Gejala Henti Jantung Sebelum Membahayakan Kesehatan

- Rabu, 14 Agustus 2019 | 18:12 WIB
Ilustrasi/Unsplash
Ilustrasi/Unsplash

Henti jantung sering dialami oleh pelari, kondisi tersebut ditandai dengan beberapa gejala, yakni dada sesak, napas pendek, tekanan, rasa sakit, kehilangan kesadaran, jantung berdebar, hingga rasa pusing.

Henti jantung sendiri sampai saat ini belum diketahui pasti penyebabnya. Namun, atlet yang mengalami hal ini karena adanya penyumbatan atau gumpalan dalam arteri yang membawa darah ke jantung.

Selain itu, henti jantung kemungkinan juga disebabkan oleh kondisi genetik, seperti kardiomiopati hipertrofik. Kondisi tersebut di mana dinding jantung menebal.

Sehingga disarankan untuk para atlet rutin melakukan pemeriksaan ke dokter. Tenaga medis sebaiknya juga harus memeriksa kebiasaan pusing, kehabisan napas, pingsan yang dialami atlet.

Editor: Administrator

Terkini

10 Dampak Negatif Polusi Udara Terhadap Kesehatan

Selasa, 26 Maret 2024 | 06:20 WIB
X