7 Buah yang Bagus untuk Diet, Cepat Menurunkan Berat Badan!

- Sabtu, 4 Februari 2023 | 12:33 WIB
Buah yang bagus untuk diet (pexels/@ryutaro)
Buah yang bagus untuk diet (pexels/@ryutaro)

Bagi kamu yang sedang menjalani program diet, mengonsumsi buah ternyata membantu menurunkan berat badan.

Buah yang bagus untuk diet biasanya yang mengandung banyak serat, sehingga membuat kenyang lebih lama.

Selain itu, buah untuk diet umumnya rendah lemak dan kalori, makanya tidak menimbulkan kenaikan berat badan.

Buah-buahan yang bagus untuk diet tak hanya bisa dikonsumsi langsung, tetapi juga dapat diolah menjadi jus.

Buah yang Bagus untuk Diet

Ada banyak buah-buahan untuk diet yang membantu menurunkan berat badan. Berikut buah yang bagus untuk diet cepat menguruskan badan:

1. Pisang

 

-
Pisang buah yang bagus untuk diet (pexels/@ryutaro)

Pisang memiliki kandungan serat yang cukup tinggi, sehingga mampu menurunkan berat badan.

Bukan itu saja, serat pada pisang juga berkhasiat untuk melancarkan buang air besar.

Hal ini berkat kandungan 2,6 gram serat yang ada pada setiap 100 gram pisang.

2. Alpukat

 

-
Alpukat buah untuk diet (pexels/@cafepolverini)

Selain rendah kalori, alpukat juga merupakan sumber vitamin, asam folat, magnesium, dan kalium yang baik bagi tubuh.

Alpukat mengandung lemak sehat yang dapat menurunkan kolesterol, mengontrol gula darah, dan menurunkan berat badan.

Tak hanya itu, buah untuk diet ini pun bisa meningkatkan imunitas dan mendukung kesehatan kulit.

Kamu bisa mengonsumsi alpukat sebagai camilan sehat atau dibuat jus dan smoothie tanpa tambahan pemanis.

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

X