Ini 5 Langkah Membersihkan Penis yang Wajib Pria Ketahui

- Kamis, 3 Oktober 2019 | 15:04 WIB
Ilustrasi/Unsplash
Ilustrasi/Unsplash

Kebersihan organ intim perlu untuk selalu dijaga, karena ini akan menjaga kesehatan pria secara umum. Hal ini juga akan membuat hubungan dengan pasangan jadi lebih bahagia.

Nah, berikut ini langkah membersihkan Mr P yang harus pria ketahui. Simak yuk!

  1. Langakah pertama yang harus pria lakukan ialah membersihkan rambut pada kemaluan, sekitar pangkal dan lipatan paha.
  2. Kemudian bersihkan batang penis.
  3. Pria yang tidak sunat akan memiliki kulit kulub, dan area tersebut juga harus dibersihkan.
  4. Bersihkan skrotum yang membungkus buah zakar dan sekitar kulitnya.
  5. Kemudian bersihkan kulit dekat anus, antara bokong, dan perineum yang berada antara skrotum dan dubur.

Nah, kamu juga sebaiknya mengunakan air hangat dan sabun tanpa aroma saat membersihkannya, hal ini agar terhindar dari berbagai iritasi.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

Hindari 4 Makanan ini Saat Kamu Anemia!

Selasa, 23 April 2024 | 16:00 WIB
X