7 Manfaat Makan Cokelat Hitam, Penting untuk Kesehatan!

- Jumat, 9 September 2022 | 15:20 WIB
Manfaat makan cokelat (unsplash/@charissek)
Manfaat makan cokelat (unsplash/@charissek)

Tahukah kamu kalau ternyata cokelat memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh?

Manfaat cokelat ini diperoleh berkat kandungan antioksidannya yang tinggi, seperti polifenol, katekin, dan flavanol.

Namun, dibandingkan cokelat susu atau cokelat putih, cokelat hitam memiliki manfaat yang lebih tinggi.

Manfaat Makan Cokelat

Manfaat makan cokelat telah banyak diteliti dalam berbagai jurnal nasional dan internasional.

Penasaran apa saja manfaat makan cokelat? Indozone telah merangkum manfaat cokelat hitam untuk kesehatan tubuh yang #KAMUHARUSTAHU.

1. Meredakan stres

 

-
Manfaat cokelat hitam untuk menghilangkan stres (unsplash/@tjump)

Berdasarkan Journal Proteome Research, mengonsumsi cokelat hitam terbukti ampuh menghilangkan stres.

Meski rasanya lebih pahit, cokelat hitam mengandung kadar kakao yang lebih tinggi dan gula lebih rendah.

Pada cokelat hitam terdapat polifenol, flavonoid, theobromine, zinc, kafein dan sejumlah vitamin yang dapat mengatasi stres dan menenangkan rasa cemas.

2. Menghilangkan badmood

 

-
Manfaat cokelat untuk menghilangkan badmood (unsplash/@anthonytran)

Bukan rahasia lagi kalau salah satu manfaat makan cokelat yaitu dapat memperbaiki suasana hati yang buruk.

Berdasarkan riset dalam jurnal Depression and Anxiety, orang yang mengonsumsi cokelat, mengalami risiko gejala depresif yang lebih rendah.

Kandungan magnesium dan komponen feniletilamin pada cokelat, yang berperan menjaga keseimbangan mood agar tetap stabil.

3. Mengurangi nafsu makan

 

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

10 Dampak Negatif Polusi Udara Terhadap Kesehatan

Selasa, 26 Maret 2024 | 06:20 WIB
X