Selain Dalgona Coffee, Susu Stroberi Ala Korea Ini Juga Wajib Kamu Coba!

- Selasa, 14 April 2020 | 10:54 WIB
Minuman susu ala Korea. (Instagram/@swatirama_cooking)
Minuman susu ala Korea. (Instagram/@swatirama_cooking)

Beberapa waktu lalu, media sosial sempat diramaikan resep dalgona coffee, minuman asal Korea. Minuman ini berisi secangkir susu yang di bagian atasnya diberi topping busa dari hasil adukan kopi, gula dan air panas.

-
Dalgona coffee. (Instagram/@themoodytable).

Nah, selain dalgona, ada minuman susu stroberi ala Korea yang juga wajib kamu coba. Rasanya pun tak kalah lezat dengan dalgona coffee.

Berikut cara membuatnya:

Pertama, siapkan stroberi dan potong kecil-kecil. Setelah itu, hancurkan storberi hingga menjadi serpihan dan masukkan ke dalam panci.

Panaskan panci berisi stroberi tersebut di api sedang dan aduk hingga mendidih. Lalu, diamkan adonan sampai dingin.

Kamu juga bisa mencampurkan potongan stroberi dengan gula dan merebusnya di panci sampai adonannya mengental.

Setelah itu, siapkan gelas dan masukkan stoberi yang sudah mengental tersebut ke dalam gelas. Masukkan es batu secukupnya atau sesuai selera. Setelah itu, masukkan susu segar yang sudah siapkan.

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by ????? (@swatirama_cooking) on

Biar makin nikmat dan tampilannya apik, tambahkan toping potongan stoberi di atasnya. Minuman susu stroberi ala Korea siap dinikmati!

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Zega

Rekomendasi

Terkini

X