4 Cara Mematangkan Alpukat Lebih Cepat, Selain Disimpan di Beras

- Sabtu, 19 Desember 2020 | 15:00 WIB
Ilustrasi buah alpukat yang matang. (Pexels/Daria Shevtsova)
Ilustrasi buah alpukat yang matang. (Pexels/Daria Shevtsova)

Secara umum untuk memeram alpukat atau mematangkan alpukat lebih cepat biasanya dilakukan dengan menyimpan alpukat bersama beras. 

Tapi ternyata masih ada cara lain yang bisa kamu coba dan nggak kalah ampuh untuk mematangkan alpukat. 

Secara umum untuk memeram alpukat atau mematangkan alpukat lebih cepat biasanya dilakukan dengan menyimpan alpukat bersama beras. 

1. Gunakan kantong kertas coklat

Caranya gampang, kamu tinggal menaruh buah ke dalam kantong kertas cokelat lalu gulung hingga tertutup dan simpan di meja dapur. 

Alpukat menghasilkan gas etilen, yang biasanya dilepaskan perlahan dan menyebabkan buah matang. 

Tetapi Anda dapat mempercepat proses ini dengan memasukkan alpukat ke dalam wadah untuk memusatkan gas namun tetap membuatnya bernafas seperti pada kantong kertas.

-
Ilustrasi buah alpukat yang matang. (Pexels/ Valeria Boltneva)

2. Mengisi kantong kertas dengan tepung

Untuk mempercepat kematangan buah alpukat, kamu juga bisa mengisi kantong kertas dengan tepung sekitar dua inchi lalu meletakkan buah alpukat di atasnya. 

Setelah itu pastikan untuk menggulung kantong hingga tertutup. Metode ini memusatkan jumlah gas etilen, sekaligus melindungi buah dari jamur dan memar.

Baca juga: Membuat Karya Seni Indah Melalui Teknik Memotong Buah Alpukat

3. Menggabungkan alpukat bersama buah lain

Cara ketiga ini sama dengan dua cara di atas namun di sini kamu bisa meletakkan buah alpukat di dalam kantong kertas bersama dengan buah-buah lain yang juga melepaskan gas etilen, seperti pisang dan apel. 

Sehingga gas etilen tergandakan dan proses pemasakan jadi lebih cepat. 

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

Resep Tape Ketan Manis Anti Gagal

Kamis, 18 April 2024 | 08:15 WIB
X