Resep Tekwan Ikan Kuah Kaldu Udang Asli Palembang, Enak Banget!

- Sabtu, 25 Februari 2023 | 09:03 WIB
Tekwan (Instagram/@dessivilast)
Tekwan (Instagram/@dessivilast)

Kalau kamu berkunjung ke Palembang, jangan lupa cobain makanan khas di sana, salah satunya tekwan.

Resep tekwan menggunakan campuran ikan dan tepung tapioka, serta disajikan dengan kuah udang.

Biasanya, dalam seporsi tekwan dilengkapi dengan sohun, jamur, bengkuang, seledri, daun bawang, dan bawang goreng.

Cara membuat tekwan tidak sesulit yang dibayangkan, karena bahan-bahannya mudah ditemukan.

Resep Tekwan

-
Resep tekwan (Instagram/@nindriany17)

Dalam bahasa Palembang, tekwan merupakan singkatan dari "Berkotek Samo Kawan" yang artinya duduk mengobrol bersama teman.

Namun, dalam bahasa Min Selatan, tekwan berarti bakso ikan. Itulah mengapa, resep tekwan menggunakan bakso ikan.

Berikut ini resep tekwan ikan khas Palembang yang kuah udangnya gurih dan segar:

Bahan bakso:

  • 275 ikan tenggiri, dihaluskan

  • 1 butir putih telur

  • 200 gr sagu tani

  • 100 ml air es

  • 2 siung bawang putih, haluskan

  • garam dan gula secukupnya

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

X