Kentut Akan Bertambah Bau Ketika Terlalu Banyak Makan Lemak

- Senin, 20 Mei 2019 | 15:52 WIB
(photo/Thinkstock)
(photo/Thinkstock)

Kentut atau buang angin adalah proses tubuh untuk mengeluarkan gas berlebih yang ada di lambung.

Penyebabnya bermacam-macam, mulai dari gangguan pencernaan hingga makanan yang dikonsumsi.

Banyak mengkonsumsi makanan yang berlemak tinggi akan menimbulkan kentut yang berbunyi nyaring dan bau.

Bau kentut sebenarnya tergantung dengan apa yang dimakan oleh masing-masing individu.

Tidak jarang kentut tidak berbau, sedangkan tetap saja ada kentut yang menimbulkan bau yang tidak sedap.

Mengkosumsi makanan berserat memang berfungsi untuk melancarkan pencernaan.

Namun jika dikonsumsi berlebihan, ternyata makanan berlemak juga bisa menjadi penyebab kentut.

Editor: Administrator

Terkini

8 Arti Ular Masuk Rumah Menurut Primbon Jawa

Senin, 15 April 2024 | 12:00 WIB
X