Sering Berolahraga Bisa Bikin Mood Jadi Bahagia

- Selasa, 13 Agustus 2019 | 16:05 WIB
(photo/Unsplash/John Arano)
(photo/Unsplash/John Arano)

Tak cuma mitos, olahraga bisa bikin kamu bahagia loh!

Olahraga dikenal sebagai salah satu cara terbaik untuk meningkatkan produksi dopamin dalam otak secara alami, memberikan anda peningkatan 'suasana hati' yang dibutuhkan.

Setidaknya, jika kamu melakukan olahraga 20 menit, 3 kali seminggu, selama 6 bulan, maka perasaan bahagia kamu akan meningkat sebanyak 10-20 persen.

Berolahraga mampu meningkatkan hormon endorfin atau yang dikenal dengan hormon kebahagiaan dan baik untuk otak kamu loh.

Oolahraga yang cukup juga dapat mengurangi hormon kortisol yang memicu stres dan adrenalin dalam tubuh. 
Sampai saat ini, olahraga masih terbukti sebagai obat untuk mengatasi depresi dan rasa cemas.
 

Editor: Administrator

Terkini

8 Arti Ular Masuk Rumah Menurut Primbon Jawa

Senin, 15 April 2024 | 12:00 WIB
X