Jangan Khawatir, Teh Sisa yang Disimpan Ternyata Masih Bisa Diminum

- Senin, 9 Desember 2019 | 20:00 WIB
photo/Ilustrasi/dungthuyvunguyen
photo/Ilustrasi/dungthuyvunguyen

Minum teh hampir menjadi kebiasaan sebagian orang setiap harinya. Ada yang diseduh dalam kondisi hangat dan ada juga yang dicampur dengan es batu. 

Namun saat teh tidak habis terminum biasanya ada yang langsung membuang dan tak jarang juga yang menyimpannya untuk diminum kembali nanti. 

Sebenarnya berapa lama sih jangka waktu teh yang telah diseduh untuk dapat diminum kembali?

Hal ini tergantung dari tempat penyimpananya. Jika kita menyimpan teh di dalam lemari es, maka dapat bertahan selama tiga hingga lima bulan. 

Jika di dalam freezer maka akan lebih lama lagi yaitu enam hingga delapan bulan. 

Bagaimana dengan teh yang disimpan di dalam suhu ruang? Maka ini akan bertahan satu sampai dua hari saja. Tapi kalian juga harus memastikan apakah aroma dan rasa teh sudah berubah jika ya maka teh tersebut sudah basi. 

Nah, karna masa simpannya yang lumayan lama sebaiknya teh sisa kamu simpan kembali saja agar tidak mubazir ya guys. 

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

8 Arti Ular Masuk Rumah Menurut Primbon Jawa

Senin, 15 April 2024 | 12:00 WIB
X