Curiosity, Kendaraan Penjelajah Di Planet Mars Oleh NASA

- Senin, 16 September 2019 | 16:00 WIB
photo/mars.jpl.nasa.gov
photo/mars.jpl.nasa.gov

Planet Mars merupakan planet keempat yang terdekat dari Matahari dan NASA ternyata telah mendaratkan kendaraan penjelajahannya yang bernama Curiosity di Mars. 

Kendaraan ini di rancang untuk dapat melacak keberadaan komponen organik seperti nitrogen, karbon, oksigen, hidrogen, belerang dan fosfor di Mars. 

Curiosity menggunakan tenaga nuklit sehingga bisa dioperasikan dalam jangka waktu yang lebih lama. 

Kendaraan ini diluncurkan pada 26 November 2011 dengan total proyek seharga US$2.5 miliar. Rekor termahal untuk sebuah misi ke Mars pada masa itu. 

Tujuan utama dari misi ini adalah untuk melihat apakah Mars pernah memiliki kondisi dimana dapat mendukung kehidupan microbial.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

8 Arti Ular Masuk Rumah Menurut Primbon Jawa

Senin, 15 April 2024 | 12:00 WIB
X