Cuma Pekara Makanan, Kejantanan Orang Romawi Bisa Dipertanyakan!

- Minggu, 26 Juni 2022 | 14:00 WIB
Ilustrasi pria Romawi makan. (History)
Ilustrasi pria Romawi makan. (History)

Bangsa Romawi memang memiliki kepercayaan kuno yang cukup beragam. Salah satunya mengenai kejantanan para pria mereka yang dinilai melalui pola makan seseorang.

Dikutip dari Ancient of Greek, kejantanan seorang pria Romawi kuno bisa dipertanyakan jika mereka memakanan telur dan produk susu. Orang-orang yang makan telur dan jenis makanan yang menggunakan susu seringkali dianggap lemah dan satu kelas dengan perempuan pada umumnya.

Baca Juga: Ingin Tahan Lama Saat Berhubungan Intim? Ini Tips yang Kamu Harus Tau

Kepercayaan tersebut berkembang luas dan dipercayai oleh masyarakat di Herculaneum, Romawi dimana para pria dan perempuan memiliki pola makan yang berbeda-beda.

Para pria di Herculaneum mengonsumsi lebih banyak ikan dan sereal. Sementara wanita makan lebih banyak daging, telur, dan susu. Mengapa ada perbedaan jenis makanan antara pria dan wanita?

Perbedaan jenis makanan ini menunjukkan bukti kuat superioritas pria Romawi di masa itu. Para pria dianggap wajib terjun ke medan perang dimana mereka harus mempersiapkan fisik mereka yang harus kuat dan tahan banting.

Selain itu, makanan yang dimakan oleh pria Romawi sangat mudah ditemukan di sepanjang perjalanan, sehingga mereka tidak terpaku pada makanan yang hanya bisa ditemukan di suatu perkampungan saja.

Pria kerap menghasilkan protein 1,6 kali lebih banyak daripada perempuan Romawi. Hal ini diduga lantaranya adanya kendala dan larangan budaya terkait dengan jenis makanan yang dikonsumsi.

Para pria juga melakukan aktivitas memancing dan mengonsumsi hasil tangkapan mereka tersebut. Sehingga kaum pria Romawi dapat dibebaskan dari perbudakan pada usia yang lebih muda daripada wanita. Secara umum, mereka memiliki lebih banyak akses ke komoditas mahal, seperti ikan segar.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

8 Arti Ular Masuk Rumah Menurut Primbon Jawa

Senin, 15 April 2024 | 12:00 WIB
X