Kebiasaan Menggigit Kuku, Gambarkan Kepribadian Seseorang

- Selasa, 10 Desember 2019 | 16:00 WIB
photo/Ilustrasi/farmaciaardealul.ro
photo/Ilustrasi/farmaciaardealul.ro

Menggigit kuku sering menjadi aktivitas yang tidak kita sadari atau menunjukkan gejala kecemasan seseorang. 

Kebiasaan ini juga berbahaya untuk kesehatan karena dapat menyebabkan infeksi jika sampai bagian kulit halus di bawah kuku terlihat. Bahaya yang paling umum adalah peradangan dan pembengkakan pada jari kuku. 

Salain dampaknya bagi kesehatan, kebiasaan ini konon juga menggambarkan kepribadian seseorang. 

Menurut studi mayoritas dari 20 hingga 30 persen penggigit kuku adalah wanita. 

Banyak hal yang menjadi penyebab seseorang menggigit kukunya seperti adanya perasaan cemas, dilakukan saat sedang bosan, bahkan cara menyakiti diri. 

Kebiasaan ini juga dikatakan dapat bersifat adiktif karena menewarkan efek menenangkan pada sistem saraf tubuh. 

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

8 Arti Ular Masuk Rumah Menurut Primbon Jawa

Senin, 15 April 2024 | 12:00 WIB
X