Burung Scarlet Macaw, dengan Warna Warni Indah yang Khas di Bulunya

- Jumat, 22 November 2019 | 18:00 WIB
photo/Pixabay/TizzleBDizzle
photo/Pixabay/TizzleBDizzle

Burung Scarlet Macaw termasuk salah satu jenis burung nuri yang berasal dari Amerika Serikat dengan ukurannya yang besar. 

Burung ini memiliki ciri warna merah, biru dan kuning pada bagian bulunya dan beberapa scarlet macaw yang juga punya warna hijau. 

Scarlet artinya merah keoranye-oranyean dalam bahasa Inggris. Karena bulunya yang kebanyakan berwarna merah maka nama scarlet pun diberikan kepada burung ini. 

Burung ini rata-rata mampu hidup 40 hingga 50 tahun dan ada juga yang dapat hiduo sampai 75 tahun di penangkaran. Ukuran panjang badannya sekitar 81 centimeter dengan berat rata-rata 1 kilogram. 

Scarlet macaw punya keahlian berpetualang yang baik dengan daya penglihatannya yang tajam.

Makanan kesukaan mereka adalah buah-buahan, kacang-kacangan, dan dedaunan. Mereka bahkan dapat menetralisir buah beracun yang mungkin dapat membunuh hewan lainnya. 

Editor: Administrator

Terkini

8 Arti Ular Masuk Rumah Menurut Primbon Jawa

Senin, 15 April 2024 | 12:00 WIB
X